12
Sep 2024
0
Beas Kaheman 12 Sept 2024
Beas Kaheman: Budaya Berbagi yang Memupuk Kepedulian Purwakarta, 12 September 2024 – Beas Kaheman, sebuah program unik yang digagas oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Purwakarta, terus menjadi sorotan. Program ini mengajak siswa-siswa untuk menyisihkan sebagian beras mereka setiap minggu dan kemudian disumbangkan kepada mereka yang membutuhkan. “Beas Kaheman bukan hanya sekadar program pengumpulan beras,” ujar Ajid Mustopa ( Kepala Sekolah SMPN...